Visi
Mencetak akuntan profesional yang berintegritas dan berdaya saing global.
Misi
Melaksanakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam bidang akuntansi berbasis teknologi.
Institut Teknologi dan Bisnis Indonesia
Mencetak akuntan profesional yang berintegritas dan berdaya saing global.
Melaksanakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam bidang akuntansi berbasis teknologi.
Program Akuntansi menawarkan kurikulum yang dirancang untuk mencetak lulusan dengan kemampuan analisis keuangan yang kuat.
Ruang simulasi bisnis, laboratorium akuntansi, dan perpustakaan yang menunjang pembelajaran berbasis praktik.